Jumat, 05 Januari 2018

Transfer pertama chelsea di bulan januari 2018




 Ross Barkely seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris yang sekarang bermain untuk klub Chelsea Fc pada posisi gelandang. Umur Barkely yang masih muda yaitu 24 tahun. Kalau kata conte pemain ini memiliki prospek yang bagus untuk chelsea apalagi dia adalah pemain asal inggris.

 Barkely di kontrak lima setengah tahun oleh chelsea dan nilai transfernya pun terbilang cukup murah yaitu sebesar £15M mungkin chelsea terbilang beruntung bisa medapatkan barkely yang masih muda, berbakat, dan mempunyai masa depan yang bagus dengan harga segitu.



 Nah kali ini saya akan mengeluarkan pendapat saya tentang chelsea mengtransfer barkely. menurut saya sebenernya si chelsea pada saat ini tidak membutuhkan pemain gelandang karna di skuad chelsea pun masih banyak pemain gelandang dan mempunyai kualitas yang masih sangat bagus. chelsea sebenernya saat ini hanya kurang seorang striker pengganti morata walaupun ada batshuayi tapi masih saja chelsea kurang pemain striker yang mempunyai kualitas bagus. Nah apalagi kabar rumornya chelsea ingin membeli pemain gelandang lagi yaitu vidal. kalaupun benar vidal jadi ke chelsea mungkin squad chelsea kebanyakan untuk gelandang.



   Banyaknya gelandang chelsea bisa mempersulit pemain muda chelsea untuk berkembang atau masuk ke starting lineup chelsea seperti musonda, loftus cheek, dan van gin kel. 
Yah semoga aja transfer chelsea pada januari ini bisa mengembalikan performa terbaik chelsea seperti tahun 2016-2017 dan bisa menjuarai Liga Champion. Apapun keputusan transfer chelsea dan performa chelsea walaupun itu baik atau pun buruk tapi saya sebagai fans chelsea #KTBFFH tTETAP MENDUKUNG CHELSEA!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar