Selasa, 17 Oktober 2017

Spesifikasi dan Kelebihan & Kelemahan Samsung Galaxy E5






Hasil gambar untuk review tentang hp samsung galaxy e5


DESAIN
Material :Plastik Frame metal
Warna :White, Brown, Black
LED Notifikasi :Yes

KONEKTIVITAS & JARINGAN
Jaringan :GSM/HSPA
Kecepatan Internet :HSPA 42.2/5.76 Mbps
SIM :Dual-SIM, Dual SIM
Wifi :Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac
Bluetooth :V4.2, A2DP
USB :MicroUSB 2.0
GPS :Yes with A-GPS, GLONASS
NFC :No
InfraRed :No

LAYAR
Tipe :Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran :5 inches
Resolusi :720×1280 pixels (~294 ppi pixel density)
Pelindung Layar :Corning Gorilla Glass 4

SISTEM OPERASI & UI
OS :Kitkat 4.4.4
UI :TouchWiz UI

HARDWARE
Chipset :Qualcomm Snapdragon 410
Prosesor :Quad-Core 1.2 GHz
Grafis :Adreno 306

KAMERA
Belakang :8 MP, f/2.2 autofocus, LED flash
Fitur :Geo-taging, touch focus, panorama, face detection, Panorama
Kualitas video :1080p@30fps
Depan :5 MP, f/2.2

KAPASITAS PENYIMPANAN
Internal :16GB
Eksternal :microSD up to 64 GB
Kapasitas RAM :1.5 GB

SENSOR & FITUR LAINNYA
Sensor :accelerometer, proxymity
Fitur Lainnya :

BATERAI
Kapasitas :2400 mAh
Tipe Baterai :Non-Remov
Fast Charging :


Kelebihan Samsung Galaxy E5

-Samsung Galaxy E5 memiliki kelebihan dari segi jaringan telah dibekalkan oleh vendor Samsung. Ponsel Samsung Galaxy E5 sudah didukung oleh Optional Dual SIM (dual stand-by), di mana adanya dukungan dual sim pada Samsung Galaxy E5 tersebut akan mempermudah para pengguna Samsung Galaxy E5 untuk melakukan komunikasi.
- Smartphone Samsung Galaxy E5 didukung oleh jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – E500F, E500H, E500HQ, E500M, GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2 – E500F/DS, E500H/DS, E500M/DS serta jaringan 3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100.
- Samsung Galaxy E5 juga sudah dilengkapi oleh jaringan data GPRS serta EDGE memiliki kecepatan HSPA 42.2/5.76 Mbps. Pada segi jaringan data Samsung Galaxy E5 merupakan satu kelebihan yang akan membantu para pengguna agar tetap dapat mengakses internet saat berada di tempat yang belum tersedia jaringan 3G. Konektifitas lain seperti Wi-Fi, Bluetooth, GPS maupun USB juga sudah tersedia pada Samsung Galaxy E5.
- dari segi jaringan mari kita lihat desain yang dibawakan oleh smartphone Samsung Galaxy E5. Ponsel pintar Samsung Galaxy E5 hadir berbekal layar seluas 5.0 inches beresolusi 720 x 1280 pixels serta mampu menciptakan kepadatan layar ~294 ppi pixel density.
- Kelebihan pada segi layar jelas dimiliki oleh phablet Samsung Galaxy E5, dengan layar begitu luas dipadu kerapatan layar cukup padat membuat layar smartphone Samsung Galaxy E5 tampak terlihat detail. Tidak hanya itu saja, phablet keluaran Samsung tersebut sudah dibekali oleh layar berteknologi Super AMOLED capacitive touchscreen serta mampu menghasilkan hingga 16 juta waran. Teknologi layar tersebut akan membuat layar lebih sempurna karena kualitasnya.
- Kamera utama Samsung Galaxy E5 selain sudah dapat digunakan untuk mengambil foto juga sudah dapat difungsikan untuk merekam video. Kelebihan lain dari HP Samsung Galaxy E5 juga terletak pada kamera depan dimiliki, smartphone Samsung Galaxy E5 dibekali kamera depan beresolusi 5 MP. Berbekal kamera depan tersebut maka akan memanjakan para pengguna Samsung Galaxy E5 untuk melakukan berfoto selfie bersama teman maupun keluarga mereka, tentunya hasil foto juga berkualitas. Selain itu juga akan membantu saat para pengguna Samsung Galaxy E5 sedang melakukan aktifitas video call.
Kelemahan Samsung Galaxy E5
- kekurangan phablet Samsung Galaxy E5 masih belum adanya dukungan dari jaringan 4G seperti smartphone lain, karena jaringan 4G akan berdampak baik buat para pengguna Samsung Galaxy E5 nantinya, yakni akan mempermudah dalam akses internet, namun disayangkan HP Samsung Galaxy E5 masih belum mendukung 4G.
- Kekurangan Samsung Galaxy E5 juga terletak pada layar digunakan, yakni masih belum dilengkapi oleh pelindung layar. Para pengguna harus berhati-hati saat mengoperasikan HP Samsung Galaxy E5, agar nantinya layar Samsung Galaxy E5 tidak sampai terkena goresan.
- Yang terakhir kekurangan Samsung Galaxy E5 terletak pada baterai digunakan masih bersifat Non-removable. Dimana baterai jenis ini susah untuk dilepas dari smartphone Samsung Galaxy E5, jika ada kendala dari baterai Samsung Galaxy E5, para pengguna harus membawa ke tempat service tertentu saja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar